
Ada yang pernah baca trilogi
The Hunger Games? atau mungkin nonton filmnya? Well, saya sendiri baru tau tentang kisah ini. Justru awalnya saya saat filmnya yang berjudul
The Hunger Games diputar di layar lebar. Karena penasaran dan kata orang-orang yang baca novelnya bagus, jadi saya nyobain nonton deh. Ternyata filmnya bagus dan termasuk salah satu film yang bikin saya kebayang-bayang selama beberapa hari saking menariknya. Tapi namanya juga film yang diadaptasi dari novel, pasti ada aja lah bagian-bagian yang ga terjelaskan dan itu berasa banget. Akhirnya saya pun beli novelnya karena penasaran dengan hal-hal yang ga terjelaskan di film.
Oke, jadi saya kali ini akan membuat sebuah review singkat mengenai trilogi ini. Sengaja saya bikin singkat dan ga detail, supaya kalian yang belum pernah membaca akan tertarik untuk membacanya sendiri. Hehe..